Sunday, 15 November 2020

BUKU DIGITAL PAI DAN B. ARAB MTs BERDASARKAN KMA 183 TAHUN 2019



KMA 183 Tahun 2019 tentang Kurikulum PAI dan Bahasa Arab mulai di implementasikan pada Tahun Ajaran 2020-2021, hal tersebut tertuang dalam Surat Edaran Dirjen Pendis Kemenag Nomor B.1264/DJ.I/ Dt.i.i/PP.00/07/2020 yang ditanda tangani oleh Direktur KSKK Madrasah A. Umar di Jakarta pada tanggal 10 Juli 2020.


Dalam Surat Edaran (SE) tersebut dijelas bahwa KMA 183 Tahun 2019 di implementasikan untuk semua jenjang pada semua tingkatan Madrasah Ibtidaiyah (MI), Madrasah Tsanawiyah (MTs) dan Madrasah Aliyah (MA).

Baca Juga: PROGRAM KERJA WAKA. KURIKULUM

Sehingga pada Tahun Ajaran 2020-2021, Madrasah akan mulai menggunakan Kurikulum PAI dan Bahasa Arab yang baru sesuai KMA 183 Tahun 2019.

Dengan berubahnya KMA maka buku PAI dan B. Arab untuk guru dan siswa pun mengukti materi pada KMA 183.

Berikut buku buku PAi dan B. Arab berdasarkan KMA 183 tahun 2019

DOWNLOAD BUKU AL-QUR'AN HADIS MTs

DOWNLOAD BUKU AKIDAH AKHLAK MTs

DOWNLOAD BUKU FIKIH MTs

DOWNLOAD BUKU SKI MTs

DOWNLOAD BUKU B. ARAB MTs


SEMOGA BERMANFAAT
salam saya cikgu ahmad


No comments:

Post a Comment